Arti sehat dalam Kamus Istilah Akuntansi

Berikut ini adalah penjelasan tentang sehat dalam Kamus Istilah Akuntansi

sehat — sound

(1) sesuai dengan tradisi, sesuai dengan pandangan, sering kali objektivitas yang tidak dites, dari seorang yang praktis, yang membawa kepada suatu akhir yang menguntungkan atau memenuhi salah satu ukuran lain tentang keberhasilan komersial; (2) sesuai secara harmoni dengan doktrin akunting atau manajemen yang diterima secara umum

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare