Arti tarif/tingkat dalam Kamus Istilah Akuntansi

Berikut ini adalah penjelasan tentang tarif/tingkat dalam Kamus Istilah Akuntansi

tarif/tingkat — rate

(1) harga satu unit jasa per unit waktu; contoh: tarif upah Rp 14.000,00 per jam; (2) ukuran penyerahan per satu unit waktu; tingkat produksi bulanan

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare