Arti commuted value (discounted value) dalam Kamus Istilah Asuransi

Berikut ini adalah penjelasan tentang commuted value (discounted value) dalam Kamus Istilah Asuransi

commuted value (discounted value) — Nilai ubahan

Jumlah uang yang menunjukkan nilai padanan sekarang dan jumlah angsuran yang akan dibayar di kemudian hari. Nilai itu didasarkan pada suku bunga yang ditetapkan, nilai paska potongan.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare