Arti ASI (Adiction Severity Index) dalam Kamus Istilah Kesehatan

Berikut ini adalah penjelasan tentang ASI (Adiction Severity Index) dalam Kamus Istilah Kesehatan

ASI (Adiction Severity Index)

Suatu penilaian untuk mengetahui tingkat adiksi seseorang yang dipengaruhi NAPZA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif), ada 5 level tergantung dari tingkat adiksi sebagai berikut: Level (0) Abstinensia; Level (1) Penggunaan sosial, penggunaan yang sesekali/sosial, masalah belum ada; level (2) penggunaan sosial /masalah awal ketergantungan NAPZA. Penggunaan zat sudah mulai menimbulkan masalah sosial, keuangan dan personal; level (3) Masalah penggunaan berat/ketergantungan awal. Penggunaan zat sudah mulai menimbulkan masalah fisik seperti gejala putus zat; level (4) Ketergantungan zat/adiksi, Masalah yang akibat penggunaan zat sangat kompleks meliputi aspek ; medis, psikologis dan sosial individu sama sekali tidak menggunakan zat psikoaktif.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare