Berikut ini adalah penjelasan tentang SCSI - Small Computer Systems Interface dalam Kamus Istilah Komputer
Merupakan standar dalam menghubungkan peripheral ke komputer dengan menggunakan interface yang memakai perintah SCSI (SCSI Command). Standar SCSI dapat dibedakan menjadi SCSI (SCSI1) dan SCSI2 (SCSI wide dan SCSI wide and fast). SCSI2 adalah versi terbaru dari SCSI yang menghubungkan berbagai peripheral seperti CD-ROM dan Tape Drive.