Arti menduga dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang menduga dalam Kamus Bahasa Indonesia

menduga — duga — men.du.ga
• hendak mengetahui (isi hati dan sebagainya)
Contoh: berbagai pertanyaan kuajukan untuk menduga isi hatinya
• menyangka; memperkirakan (akan terjadi sesuatu)
Contoh: saya menduga dia akan marah; mereka menduga bahwa kita buta akan kecurangan-kecurangan mereka
• mengukur dalamnya laut (sungai dan sebagainya)
Contoh: kami harus menduga lebih dulu dalamnya muara sungai itu
menduga
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare