Berikut ini adalah penjelasan tentang Audrey dalam Kamus Arti Nama
Kekuatan
Kekuatan mulia
Mulia dan kuat
Perubahan besar-besaran dari nama Inggris Kuno Æðelþryð, yang terbentuk dari Æðel 'bangsawan' + þryð 'kekuatan'. Merupakan nama santo di abad 6, yang menjadi nama favorit di abad pertengahan. Menurut Sejarah, dia meninggal karena penyakit tumor di lehernya.
Pemimpin yang berambisi, penuh visi. Kreatif dan penuh inspirasi. Dapat diandalkan dan bertanggung jawab. Lembut, baik, pekerja keras. Penuh semangat, mudah beradaptasi. Tidak suka dibatasi.
(Bentuk lain dari Audie) Kuat, mulia, bangsawan
kekuatan bangsawan
Mulia