Arti pengurangan terhadap laba bersih dalam Kamus Istilah Akuntansi

Berikut ini adalah penjelasan tentang pengurangan terhadap laba bersih dalam Kamus Istilah Akuntansi

pengurangan terhadap laba bersih — deduction from net income

klasifikasi yang ditentukan oleh komisi perdagangan antar negara dalam sistem akun seragamnya, untuk mobil pengangkut dan utilitas lain, terdiri dari pengurangan dari dan disposisi laba bersih; pos-pos seperti apropriasi untuk cadangan dan dividen tercakup di dalamnya

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare