Daftar peribahasa dalam bahasa Indonesia, halaman 10

Peribahasa bahasa Indonesia, halaman 10.
Daftar peribahasa bahasa Indonesia

Awal dibuat, akhir diingat

Sebelum menciptakan suatu pekerjaan hendaklah…

Awal diingat di akhir tidak

Orang yang melakukan pekerjaan tanpa…

Awal dikenal di akhir tidak, alamat badan akan rusak

Orang yang tidak berhati-hati dalam…

Awan berarak ditangisi

Merenungi kejadian yang telah lama…

Awan mengandung hujan

Memprediksi hal yang belum pasti…

Ayam baru belajar berkokok

Baru cukup umur.

Ayam berinduk, sirih berjunjung

Segala sesuatu yang bersifat lemah…

Ayam berkokok hari siang

Mendapatkan sesuatu yang telah lama…

Ayam berlaga sekandang

Berkelahi dengan orang serumah.

Ayam beroga kalau diberi makan di pinggan emas sekalipun ke hutan juga perginya

Betapa pun senangnya di negeri…

Ayam bertelur di atas padi, mati kelaparan

Sangat menderita meskipun berpenghasilan besar;…

Ayam bertelur di atas padi

Hidup senang dan mewah.

Ayam dapat, musang dapat

Pencuri tertangkap, barang-barang yang dicuri…

Ayam ditambat disambar elang, padi di tangan tumbuh lalang

Malang sekali; nasib yang buruk.

Ayam hitam terbang malam bertali ijuk, bertambang tanduk, hinggap di kebun rimbun

Kejahatan (perkara dan sebagainya) yang…

Ayam hitam terbang malam, siapa tahu berdebus bunyinya

Menebak hal yang sulit untuk…

Ayam pada itik, raja pada tempatnya

Masing-masing orang ahli dalam urusannya.

Ayam menang, kampuh tergadai

Keberuntungan yang tidak ada faedahnya.…

Ayam pulang ke peraduan

Sudah pada tempatnya.

Ayam putih terbang siang, hinggap di halaman, terang kepada mata orang banyak

Perkara yang nyata dan mudah…

Ayam seekor bertambang dua

Seorang gadis yang diidam-idamkan oleh…

Ayam sudah patah, kalau-kalau dapat menikam

Orang yang melarat mungkin akan…

Ayam tak patuk, itik tak sudu

Dipandang hina di masyarakat.

Ayam tambat disambar elang, padi ditanam tumbuh ilalang

Orang yang tertimpa masalah dimana…

Ayam terlepas, tangan bau tahi

Kejahatan yang tidak memberikan hasil,…

Ayam tidur senang di dalam reban, musang yang susah beredar sekeliling

Tidak senang melihat kebahagiaan orang…

Babi merasa gulai

Menyimpan rahasia yang telah diketahui…

Bacang dibungkus tentu baunya keluar juga

Orang yang membuang anaknya sendiri…

Badai makan anak

Seorang ayah yang membuang anaknya…

Badai pasti berlalu

Kesulitan dalam hidup pasti akan…

HomeSearchBookmarkShare