Berikut ini adalah penjelasan tentang Pengadilan Hubungan Industrial dalam Kamus Istilah Hukum
Pengadilan khusus yang dibentuk di lingkungan pengadilan negeri yang berwenang memeriksa, mengadili, dan memberi putusan terhadap perselisihan hubungan industrial